MARKA (Arrahmah.com) – Warga di kota selatan Somalia, kota Marka mengatakan pejuang dari kelompok Islam Asy-Syabaab telah mengusasi kota tersebut setelah pasukan Uni Afrika menarik diri dari sana.
Penduduk Marka, Muhammad Sabriye mengatakan pejuang Asy-Syabaab mengibarkan bendera kelompoknya di kantor polisi dan kantor pusat administrasi, lansir AP pada Jum’at (5/2/106).
Gubernur wilayah Shabelle Bawah, Ibrahim Adan Ali mengatakan kepada Radio Shabelle bahwa benar Mujahidin Asy-Syabaab telah mengendalikan kota Marka.
Marka berlokasi sekitar 70 km dari selatan ibukota Somalia, Mogadishu.
Tidak ada komentar yang pejabat Uni Afrika terkait laporan ini.
(haninmazaya/arrahmah.com)