SRINAGAR (Arrahmah.com) – Pertempuran sengit terjadi antara tentara India dan Pakistan di wilayah Garis Kontrol (LoC) di Jammu dan distrik Poonch Kashmir pada Senin (1/4/2019), kata seorang pejabat pertahanan.
#JammuAndKashmir : Pakistani rangers opened firing in Shahpur & Kerni of Poonch district at about 7:45 AM today, by resorting to shelling with mortars & firing of small arms. Indian Army is retaliating.#TV9News
— Tv9 Gujarati (@tv9gujarati) April 1, 2019
Schools closed in Poonch areas after cross-LoC firing https://t.co/d12nViSeBL pic.twitter.com/OHBSDEFdZH
— The Chenab Times (@TheChenabTimes) April 1, 2019
“Pada pukul 7.45 pagi, pasukan Pakistan terpaksa melakukan penembakan mortir dan senjata kecil di sektor Shahpur dan Kerni. Pasukan kami membalas secara efektif,” juru bicara Kementerian Pertahanan India, Letnan Kolonel Anand mengklaim kepada media.
Pertukaran tembak masih berlanjut, sang juru bicara itu menambahkan.
Warga sipil yang terluka, yang diidentifikasi sebagai Muhammad Sharif, terkena pecahan puing dalam penembakan. “Dia dipindahkan ke rumah sakit distrik Poonch untuk dirawat,” kata seorang pejabat polisi.
Cease Fire Violation by Pak in Poonch sector: Civilian injured in Pak shelling in Shahpur area along LoC in Poonch sector. @deepduttajourno with details. pic.twitter.com/KNdGNUgeOx
— TIMES NOW (@TimesNow) April 1, 2019
(Althaf/arrahmah.com)