HADRAMAUT (Arrahmah.com) – Diduga Mujahidin Al Qaeda Semenanjung Arab (AQAP) telah melancarkan serangan pada Senin (4/8/2014) di provinsi Hadramaut, tenggara Yaman yang berhasil menewaskan empat pasukan boneka Yaman.
Penyerang melepaskan tembakan ke sebuah kendaraan militer di jalan utama kota Qatan, menewaskan empat tentara di lokasi kejadian, ujar pejabat boneka Yaman seperti dilansir Al Arabiya.
Dia menambahkan bahwa penyerang adalah orang-orang dari kelompok bersenjata AQAP yang dianggap oleh Washington sebagai afiliasi Al Qaeda paling berbahaya.
Mujahidin AQAP aktif di beberapa wilayah di Yaman dan berhasil menguasai wilayah selatan Yaman.
Pada akhir April, tentara boneka Yaman dalam upaya membendung kekuatan Mujahidin, melancarkan operasi militer di provinsi-provinsi selatan seperti Shabwa dan Abyan. (haninmazaya/arrahmah.com)