MOGADISHU (Arrahmah.com) – Berita bagus datang dari Somalia. Tentara fraksi Union of Islamic Court (UIC) telah meninggalkan perundingan damai dengan pemerintah boneka Somalia dan bergabung dengan para mujahidin dari Shabaab al-Mujahidin. Ini diumumkan pada konferensi pers oleh Syeikh Abu Mansur, jurubicara Shabaab al-Mujahidin.
Jumlah musuh Allah (Pemerintah Somalia) kini telah berkurang. Kami selalu berdoa kepada Allah untuk terus menjadikan Mujahidin tabah dan menolak semua kepalsuan yang ditawarkan pemerintah boneka Somalia.
Dalam konferensi pers, kedua kelompok tersebut menyatakan diri bersatu dan mulai saat ini bekerja sebagai Shabaab al-Mujahidin. Dua kelompok tersebut berkata akan terus mempelajari Syariah Islam.
Muhammad Adan Kofi, jurubicara UIC, mengatakan Jihad di Somalia masih berlanjut, antara mereka orang-orang beriman dengan orang-orang yang menghalangi Jihad. Ia juga menambahkan, kelompoknya setuju bekerja di bawah Shabaab al-Mujahidin sampai menemukan nama yang cocok untuk persatuan mereka.
Sementara itu, jurubicara Shabaab al-Mujahidin, dia menyambut bergabungnya UIC dan menyeru semua golongan oposisi untuk bersatu. (Hanin Mazaya/arrahmah.com)