PAKISTAN (Arrahmah.com) – Pejabat setempat Pakistan menlaporkan adanya serangan dari sekelompok pria bersenjata terhadap konvoi kendaraan yang membawa pasukan “keamanan”, di Barat daya Pakistan.
Pihaknya menduga serangan tersebut dilakukan oleh mujahiidn Pakistan, yang menewaskan sedikitnya 14 tentara boneka akibat serangan roket dan granat yang dilancarkan.
Serangan mematikan itu terjadi di daerah Turbat, di Barat laut provinsi Baluchistan, pada hari Rabu (11/1/2012).
“pertama, para penyerang menembakkan roket dan granat ke arah kendaraan dan kemudian menembaki mereka”, kata pejabat keamanan setempat kepada presstv.
Di Baluchistan sering terjadi bentrokan antara pasukan boneka Pakistan dengan mujahidin Taliban Pakistan.
Sebelumnya pada Senin (9/1), 10 tentara boneka Napak ditemukan tewas dibunuh mujahidin Taliban Pakistan, setelah terjadi bentrokan sengit seminggu lalu di wilayah suku di Barat Laut Pakistan.
(siraaj/arrahmah.com)